Peneliti Masyarakat Pemantau Peradilan Indonesia (MaPPI) Dio Ashar Wicaksana, menjadi narasumber di Prime Time News Metro TV. Dio menjadi narasumber bersama Djoko Sarwoko (Mantan Hakim Agung) dan Imam Anshori (Mantan Wakil Ketua Komisi Yudisial). Acara berlangsung pada tanggal 16 Februari 2016. Topik acara tersebut yaitu menyikapi penangkapan salah satu pegawai MA yang diduga menerima suap […]

Read More

MaPPI bersama Koalisi Masyarakat Sipil Pemantau Peradilan (KPP) melakukan media briefing terkait pentingnya reformasi perkara di Mahkamah Agung. Kegiatan yang dilatarbelakangi oleh adanya kasus suap yang dilakukan oleh pegawai MA ini dilakukan pada tanggal 21 Februari 2016 di Kantor Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI), dengan mengundang Bapak Harifin Tumpa (Mantan Ketua MA RI) sebagai […]

Read More

Paska serangan teroris yang terjadi di Thamrin, Jakarta, isu terorisme kembali menjadi sorotan. Wacana untuk melakukan revisi terhadap Undang-Undang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme kembali muncul. Wacana tersebut memunculkan perdebatan-perdebatan seperti siapa saja yang berwenang untuk terlibat dalam penanganan kejahatan ini, khususnya antara Polisi, BIN, dan Militer. Dalam rangka menyikapi hal tersebut,Universitas Indonesia bekerja sama dengan […]

Read More

Pada tanggal 11 Januari 2015 lalu, Ketua Harian MaPPI FHUI, Choky Ramadhan terlibat di dalam kegiatan International Postgraduate Legal Conference 2016: Emerging Issues in Law yang diadakan di University of Liverpool, Inggris. Choky hadir disana sebagai pembicara dan juga peserta aktif. Di dalam kegiatan tersebut, Choky mempresentasikan hasil risetnya mengenai “Plead Guilty, Without Bargaining: Learning […]

Read More

Pada Kamis, 10 Desember 2015, MaPPI berkesempatan menghadiri undangan Pembukaan Festival Antikorupsi 2015 yang diselenggarakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI. Acara yang diselenggarakan di Sasana Budaya Ganesha, Bandung ini dihadiri oleh jajaran pimpinan KPK, kementerian, lembaga negara non-kementerian, BUMN, BUMD, pihak swasta, perwakilan civil society organization/non-government organization, baik internasional maupun lokal, serta media massa. […]

Read More

Pada Rabu, 2 Desember 2015, Klinik Hukum Anti Korupsi Fakultas Hukum Universitas Indonesia yang saat ini dikelola oleh MaPPI FHUI, melakukan ekskursi ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK RI). Dalam ekskursi tersebut, para mahasiswa klinik mendapat kesempatan untuk berdiskusi langsung dengan 2 orang Komisioner KPK, Adnan Pandu Pradja dan Indriyanto Seno Adji, serta Direktur Gratifikasi KPK, […]

Read More

Masyarakat Pemantau Peradilan Indonesia (MaPPI) Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FH UI) bekerja sama dengan Badan Peradilan Agama (Badilag) Mahkamah Agung (MA) RI untuk menyusun kurikulum pelatihan pelayanan publik kepada petugas meja informasi. Kurikulum yang disusun MaPPI akan dibentuk ke dalam model e learning oleh tim konsultan dari Brainmatic. Kegiatan ini dijalankan sejak bulan Juli 2015. […]

Read More

Dari kiri: Eksaminator Haris Azhar, Kepala Divisi Pembela Hak Sipil Politik KontraS Putri Kanesia, Masyarakat Pemantau Peradilan Indonesia (MaPPI) Fransiscus Manurung dan Choky Ramadhan memberikan keterangan di Jakarta, Selasa (1/12/2015). Kontras dan Mappi telah menyelenggarakan eksaminsasi atas putusan kasus petugas kebersihan Jakarta Intercultural School (JIS). Eksaminasi perkara ini dilakukan untuk mendorong dan memberdayakan partisipasi publik […]

Read More

MaPPI FHUI bersama Koalisi Pemantau Peradilan (KPP) mengadakan diskusi publik mengenai seleksi Komisioner Komisi Yudisial (KY) pada tanggal 26 November 2015. Kegiatan ini diselenggarakan di Kedai Tjikini, dengan narasumber Bivitri Susanti (Pengajar di Sekolah Tinggi Hukum Indonesia Jentera) dan Refly Harun (Pakar Hukum Tata Negara). Latar belakang ini didasari adanya ketidakjelasan hukum paska adanya Putusan […]

Read More

Koalisi Pemantau Peradilan (KPP) melakukan media briefing terkait kinerja Kejaksaan Agung pada hari Rabu 18 November 2015 di Yayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI). KPP diwakili oleh Dio Ashar (MaPPI-FHUI), Lalola Easter (ICW), Miko Ginting (PSHK) dan Fery Kusuma (KontraS) memaparkan kinerja Kejaksaan selama setahun paska H.M Prasetyo dilantik. KPP melakukan media briefing ini didasari […]

Read More